Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2019

MEMBANGUN RASA PERCAYA DIRI PADA DIRI SENDIRI

Rasa percaya diri sangat dibutuhkan oleh setiap manusia khususnya pada diri sendiri. Karena kita sebagai manusia adalah makhluk sosial yang perlu berkomunikasi kepada antar sesama manusia oleh karena itu rasa percaya diri atau PD sangat dibutuhkan, sebagai contoh jika kita memerlukan bantuan orang lain seperti meminjam suatu barang kepada tetangga kita juga memerlukan rasa percaya diri untuk meminjam barang tersebut. Dibutuhkan keberanian berbicara kepada tetangga kita untuk mengungkapkan apa yang kita butuhkan. Berikut adalah pandangan rasa percaya diri m enurut Thantaway dalam Kamus istilah Bimbingan dan Konseling (2005:87), percaya diri adalah kondisi mental atau psikologis diri seseorang yang memberi keyakinan kuat pada dirinya untuk berbuat atau melakukan sesuatu tindakan. Orang yang tidak percaya diri memiliki konsep diri negatif, kurang percaya pada kemampuannya, karena itu sering menutup diri. Berikut adalah poin-poin yang bisa dianggap bisa menumbuhkan rasa percaya diri...

KOMPUTASI MODERN & PARALEL PROCESSING

a)   Pengertian Komputasi dan Paralel Prossesing KOMPUTASI Sebagian besar manusia di dunia mengetahui apa itu komputer, komputer berbeda dengan komputasi. Jadi, komputasi merupakan suatu cara untuk menemukan pemecahan permasalahan dari data input dengan suatu algoritma. Pengertian Komputasi adalah proses menghitung, membandingkan dan berbagai operasi perhitungan matematika dan logika yang bertujuan untuk menyelesaikan suatu masalah yang dikerjakan dengan program komputer yang sudah disusun sesuai dengan Algoritma yang benar. Kelebihan dari proses perhitungan komputasi yaitu bisa mendapatkan suatu hasil laporan dengan cepat dan akurat. Karena kita tinggal menginput data ke komputer, maka sistem yang telah dibuat tadi akan bekerja dan mengolah data kita menjadi informasi yang lebih berguna. PARALLEL PROCESSING Pemrosesan paralel  yaitu menggunakan lebih dari satu CPU untuk menjalankan sebuah program secara simultan. Idealnya,parallel processing membu...